Itenas bekerjasama dengan Balai Penerapan Teknologi Konstruksi Kementerian PUPR dan LPJK Jawa Barat dari tanggal 27 sampai dengan 30 Agustus 2018 mengadakan kegiatan Bimbingan Teknis penerapan Teknologi Building Information Modelling. Buidling Information Modelling (BIM) merupakan sebuah sistem, cara dan prosedur yang sudah diterapkan dalam bidang perencanaan,