Kuliah umum Pembinaan Kesadaran Bela Negara (PKBN) untuk mahasiswa baru angkatan 2022 dimulai sejak hari ini, Minggu, 11 September 2022 di Gedung Serba Guna (GSG) Itenas. Kegiatan berlangsung sejak pukul 07.30 – 17.00 WIB. Hadir sebagai narasumber pada hari pertama, Prof. Dr. Ir. Reni Mayerni,
