Bandung 15 Januari 2026 – Reputasi Institut Teknologi Nasional (Itenas) Bandung sebagai perguruan tinggi yang unggul dalam tata kelola institusi terus mendapat pengakuan dari berbagai pihak. Hal ini dibuktikan dengan ditunjuknya Itenas sebagai role model dalam kegiatan benchmarking yang dilakukan oleh Institut Bisnis dan Informatika
