Pelatihan pengolahan CSRST dan GIS untuk percepatan pendaftaran tanah di Provinsi Jawa barat

Itenas bekerjasama dengan Kanwil BPN mengadakan program magang bersertifikat, pelatihan pengolahan CSRST dan GIS untuk percepatan pendaftaran tanah di Provinsi Jawa Barat

Itenas melalui program matching fund kedaireka bekerjasama dengan Kanwil BPN Provinsi Jawa Barat mengadakan program magang bersertifikat, pelatihan pengolahan CSRST dan GIS untuk percepatan pendaftaran tanah di Provinsi Jawa barat Program magang bersertifikat di semester ganjil ini diikuti oleh 44 mahasiswa Program Studi Teknik Geodesi