FTSP

Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan

Demi mendukung pembangunan yang berasazkan nilai kebaruan, keberlanjutan dan pemeliharaan lingkungan, maka setiap perencanaan dalam lingkup apapun mesti melalui riset yang mendalam dan terfokus. Perencanaan dan sipil merupakan tatanan yang penting dalam kehidupan bermasyarakan dan pembangunan bangsa. Keilmuan yang terpusat pada hidup manusia dan sistem pembangunan dan efektif, efisien serta bernilai estetis menjadi hal yang penting karena merupakan indikator kemajuan bangsa. Jurusan-jurusan yang ada di bawah naungan Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan ini adalah jurusan yang terdepan dalam hubungan antara manusia, bumi yang dipijaknya, serta masyarakat dan negara.

Sambutan Dekan

Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan - Itenas

Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan (FTSP) Itenas berkomitmen mencetak generasi perencana dan insinyur yang tidak hanya unggul secara akademik, namun juga memiliki kepedulian terhadap keberlanjutan dan lingkungan. Dalam setiap perencanaan dan pembangunan, riset yang mendalam dan terfokus menjadi pondasi utama demi mewujudkan tatanan yang efektif, efisien, serta bernilai estetika.

 

FTSP Itenas saat ini membina 5 program studi, yaitu Teknik Sipil, Magister Teknik Sipil, Perencanaan Wilayah dan Kota, Teknik Geodesi, dan Teknik Lingkungan. Seluruh program studi ini menjadi pilar penting dalam membangun hubungan harmonis antara manusia, lingkungan, serta kebutuhan masyarakat dan negara.

 

Melalui pendidikan yang integratif dan kolaboratif, kami menyiapkan lulusan yang mampu menghadapi tantangan pembangunan masa depan dengan solusi yang inovatif dan berkelanjutan.

 

Mari bersama kita wujudkan masa depan pembangunan Indonesia yang lebih baik, berkelanjutan, dan bernilai bagi generasi mendatang.

 

 

Dr. Soni Darmawan, S.T., M.T.
Dekan Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan

Teknik Sipil

Lab. Teknik Beton

Lab. Teknik Beton

Laboratorium Teknik Beton Prodi Teknik Sipil tenas

Lab. Manajemen Rekayasa Konstruksi

Lab. Manajemen Rekayasa Konstruksi

Laboratorium Manajemen Rekayasa Konstruksi biasa digunakan oleh mahasiswa Program Studi Teknik Sipil Itenas

Lab. Material Perkerasan Jalan

Lab. Material Perkerasan Jalan

Lab Material Perkerasan Jalan Prodi Teknik Sipil Itenas

Lab. Mekanika Tanah

Lab. Mekanika Tanah

Lab Mekanika Tanah Prodi Teknik Sipil Itenas

Lab. Pantai

Lab. Pantai

Lab Pantai Prodi Teknik Sipil Itenas

Lab. Mekanika Fluida dan Hidraulika

Lab. Mekanika Fluida dan Hidraulika

Laboratorium Mekanika Fluida dan Hidraulika Prodi Teknik Sipil Itenas

Teknik Geodesi

Lab. Komputasi FTSP

Lab. Komputasi FTSP

Laboratorium Komputasi FTSP yang berada di Program Studi Teknik Geodesi Itenas dapat diakses oleh seluruh mahasiswa Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Itenas.

Lab. Survei dan Pemetaan

Lab. Survei dan Pemetaan

Laboratorium Survei dan Pemetaan Prodi Teknik Geodesi

Teknik Lingkungan

Ruang Kelas

Ruang Kelas

Ruang Kelas Prodi Teknik Lingkungan Itenas 

Taman Lingkungan

Taman Lingkungan

Taman Lingkungan Itenas berfungsi utama sebagai ruang komunal bagi mahasiswa Program Studi Teknik Lingkungan, yang terletak tepat di depan gedung program studi.

Lab. Mikrobiologi Lingkungan

Lab. Mikrobiologi Lingkungan

Laboratorium Mikrobiologi Lingkungan Prodi Teknik Lingkungan Itenas

Ruang Baca Teknik Lingkungan

Ruang Baca Teknik Lingkungan

Ruang Baca Teknik Lingkungan Itenas

Lab. Tugas Akhir

Lab. Tugas Akhir

Laboratorium Tugas Akhir Teknik Lingkungan Itenas

Lab. Analis

Lab. Analis

Laboratorium Analis Prodi Teknik Lingkungan Itenas

Lab. Lingkungan

Lab. Lingkungan

Laboratorium Lingkungan Prodi Teknik Lingkungan Itenas

Lab. Penelitian Air

Lab. Penelitian Air

Laboratorium Penelitian Air Prodi Teknik Lingkungan Itenas