Faris Dwimulya, mahasiswa Jurusan Desain Interior Itenas berhasil meraih juara pada kompetisi desain interior : Dekoruma Interior Design Competition. Penghargaan yang diraih adalah 1st Winner Of Interior Design Competition 2019. Penghargaan diberikan pada acara Interior Design Gathering 2019, di Soehanna Hall, The Energy Building Lt.2